Lomba Foto, Guess The Song  dan Lomba Cerita (Tiktok)

dalam Rangka Memeriahkan HUT RI ke-76

 

Hallo pembaca setia web SMP Strada Nawar…..

Masih merasakan aura HUT RI ke-76? Tentu masih dong…

Dalam rangka menyambut hari kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-76 yang jatuh pada tanggal 17 Agustus 2021 , maka sudah sepatutnya kita sebagai warga negara Indonesia mengenang jasa para pahlawan kita yang telah membela bangsa indonesia di dalam memperjuangkan kemerdekaan Repubik Indonesia .

Kita sebagai warga negara Indonesia harus meneruskan semangat juang para pahlawan kita dalam membela dan memperjuangkan kemerdekaan Repubik Indonesia.  Oleh karena itu, SMP Strada Nawar mengadakan berbagai macam lomba yang diikuti oleh seluruh peserts didik. Kegiatan lomba ini tidak lepas dari MPK/ OSIS SMP Strada Nawar yang begitu luar biasa dalam mempersiapkan berbagai jenis perlombaan.

Ada 3 jenis lomba yang diikuti oleh para peserta didik yaitu ; Lomba Foto ala tahun 40an, Lomba Cerita (Tiktok) dan Guess The Song. Ternyata, meskipun kita masih dalam suasana pandemi Covid 19, para peserta didik tetap semangat untuk menampilkan setiap talenta yang mereka miliki.  Sungguh luar biasa antusias mereka, terbukti dengan banyaknya peserta yang mengikuti lomba.

Dan, inilah hasil pemenang dari lomba dalam rangka HUT ke-76 RI  di SMP Strada Nawar

  1. LOMBA FOTO TEMA 1940-AN

Juara 1 Sazlyn Angela Macky (9A) 809
Juara 2 Cornellius Aryo Putra Endiza (8D) 806
Juara 3 Karin (9D)

800

      

2. LOMBA GUESS THE SONG

Pemenang Guess the Song Kelas  7

  1. Bernadette Nesha Angelita Purwahendra
  2. Hilary Jane Elizabeth Sianipar

Pemenang Guess the Song Kelas 8

  1. Anastasya Nanetta Putri
  2. Shalom Avrilania Putri

Pemenang Guess the Song Kelas 9

  1. Yohana Christy simatupang
  2. Jeanne Paskalia Kinanthi Priyono

3. LOMBA STORY TELLING KEMERDEKAAN

  1. Thomas (8A)
  2. Amadea gita rasendria (9B)
  3. Maria Calista (7D)

     

Selamat bagi para pemenang dan bagi yang belum berhasil ayo terus asah diri dan  talenta yang kalian miliki, jangan pantang menyerah…Tetap semangat dan jadilah dirimu sendiri.

Merdeka dan Salam AMDG

Sebarkan artikel ini